Cara Mengetahui ID Akun Telegram Sendiri
Cara Mengetahui ID Akun Telegram Sendiri - Telegram adalah salah satu aplikasi yang kini cukup banyak digunakan oleh masyarakat. Bahkan, beberapa diantaranya justru memanfaatkan telegram sebagai salah satu media untuk mempromosikan bisnis yang dimilikinya. Tak hanya itu, telegram juga ternyata memiliki sejumlah keunggulan yang tak kalah hebat dibanding aplikasi chat lainnya seperti Facebook dan Line. Namun, tahukah anda bahwa sebagian pengguna telegram justru tidak mengetahui ID akun telegramnya sendiri! Karena sebenarnya, masing-masing akun telegram memiliki ID unik sebagai identitas suatu akun. Apa anda termasuk salah satu pengguna Telegram yang tidak mengetahui ID akun Telegram anda? Lalu, bagaimana caranya untuk mengetahui ID Telegram? Yuk, ikuti langkah-langkah di bawah ini :
- Masuk akun pada aplikasi Telegram anda
- Tekan tombol pencarian, lalu ketikkan kalimat berikut @get_id_bot atau klik link berikut @get_id_bot.
- Klik tombol /start untuk mengawali percakapan.
- Kemudian tunggu beberapa saat hingga balasan muncul secara otomatis. Balasan tersebut berisi Username dan ID akun Telegram anda.
- Selesai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.